Angin puting beliung memporak porandakan beberapa rumah di desa palengaan laok


Wartanews9.online || Pamekasan - Hujan deras disertai angin porak porandakan rumah dan fasilatas publik di dusun jati jajar desa palengaan laok kecamatan palengaan kabupaten pamekasan  hari senin 13 oktober 2025 jam 13.30


Diawali dengan adanya sedikit gempa disusul oleh hujan deras mengguyur desa palemgaan laok tiba tiba angin datang dari barat daya diikuti oleh pettir menggeleggar membuat orang orang tidak berani keluar rumah, sempat sekitar 5 menit kemudian disusul angin kecang beserta hujan deras yang datannya dari tenggara, keuatan anginnya lebih kuat dari sebelumya juga disertai petir yang nayambar.


orang memilih bertahan di dalam rumah karena takut disambar petir, terjadi kepanikan yang luar biasa mengingat disekitar rumah mereka sudah banyak pohon yang tumbang.



angin beserta hujan terjadi sebanyak tiga kali seakan akan berputar putar disertai gemuruh selah satu warga marhamah menuturkan 


berdasrkan informasi yang diterima dusun yang tedampak parah adalah dusun tekklampok, nagasari, jati jajar, dan belingih terdapat korban luka-luka di dusun tek klampok juga beberapa rumah roboh serta beberapa pohon tumbang dan juga listrik padam akibat travo meledak


Bpk. Imam Selaku TNI Koramil Kecamatan Palengaan yang terjun langsung ke daerah terdampak menuturkan bahwa Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Kabupaten pamekasan mengidentifikasi rumah rumah yang terdampak bencana 


Berdasarkan temuan dilapangan terdapat 25 rumah roboh, hingga saat ini BNPB masih melakukan penyisiran terhadap kemungkinan masih ada rumah yang terdampak bencana lainnya (Najib)


dibaca

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama